Senin, 26 Maret 2018

Cara Baca Pesan Whatsapp tanpa Diketahui Pengirim

Setelah Whatsapp diakusisi oleh perusahaan besar Facebook mengalami kenaikan signifikan, dan dibalik kenaikan itu whatsapp mengikuti dengan menambah beberapa featur baru. Kali ini saya akan menjelaskan bagaimana cara menghilangkan centang biru/ status baca pesan tidak diketahui oleh orang lain. Dan berikut ulasan mengenai cara baca WhatsApp tanpa centang biru.



1. Metode Airplane Mode


Kamu sendiri pun pasti kesal bukan jika pesannya sudah dibaca, tapi nggak dibalas? Ya pasti bakal merasa dicuekin. Nah, agar tindakan kamu cuekin pesan orang tidak melukai perasaannya, kamu bisa menggunakan cara sederhana tanpa bantuan aplikasi. Untuk membaca pesan WhatsApp tersebut tanpa memberikan ceklis biru pada si pengirim, kamu bisa masuk ke Airplane Mode saat ada pesan yang masuk. Lalu baca pesannya. Setelah dibaca, kamu bisa keluar Airplane Mode lagi. Hasilnya, chat pada si pengirim tidak akan berubah menjadi ceklis biru. Mudah kan? Tapi cara ini hanya berlaku untuk pengguna iPhone, sementara di Android tidak berlaku.

2. Pangaturan Privasi di WhatsApp


Nantinya setiap chat yang kamu baca tidak akan berubah menjadi tanda ceklis biru di si penerima. Sayangnya, hal ini akan membuat kamu juga tidak bisa mengetahui apakah pesan kamu sudah dibaca penerima atau belum.


Mungkin cukup segitu dulu yang bisa saya bagikan, bila ada yg salah atau agan mau benerin langsung saja komen dibawah ya...

0 komentar:

Posting Komentar